Gambaran Kecukupan Gizi Ibu Menyusui di Puskesmas Kalicacing Kota Salatiga pada Masa Pandemi COVID-19

Overview of Nutritional Adequacy of Breastfeeding Mothers at Kalicacing Health Center Salatiga City During The COVID-19 Pandemic

Authors

  • Sarah Melati Davidson Universitas Kristen Satya Wacana
  • Brigitte Sarah Renyoet Universitas Kristen Satya Wacana
  • Feasly Kurnia Ningshy Universitas Kristen Satya Wacana

DOI:

https://doi.org/10.35473/jgk.v15i1.380

Keywords:

Kecukupan Gizi, Ibu Menyusui, COVID-19

Abstract

Kecukupan gizi ibu selama masa menyusui perlu menjadi salah satu perhatian penting untuk mencegah terjadinya kekurangan gizi pada ibu yang menyusui bayinya, terutama di masa pandemi COVID-19, yang tetap menganjurkan para ibu menyusui untuk menyusui bayinya. Hingga saat ini belum terdapat data dan studi yang mengkaji asupan makan ibu menyusui selama masa pandemi COVID-19. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran asupan gizi ibu menyusui di masa pandemi COVID-19 di Puskesmas Kalicacing Kota Salatiga. Metode yang digunakan pada penelitian ini kuantitatif dengan desain potong lintang (cross sectional) dengan kriteria inklusi ibu menyusui anak usia 0-6 bulan dan tercatat di Puskesmas Kalicacing, Kecamatan Sidomukti, Kota Salatiga. Instrumen penelitian yang digunakan pada penelitian ini berupa kuesioner Food Recall 2x24 jam. Data yang didapatkan kemudian dianalisis menggunakan software Nutrisurvey tahun 2007 untuk menganalisis asupan zat gizi responden. Tingkat kecukupan asupan energi pada penelitian ini adalah 40% tergolong tingkat kecukupan normal dan 62,5 % responden defisit kecukupan protein. Sebanyak 67,5% responden konsumsi lemak berlebih meskipun 87% responden defisit kecukupan karbohirat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anung Ahadi Pradana, Casman, N. (2020) ‘Pengaruh Kebijakan Social Distancing pada Wabah COVID-19 terhadap Kelompok Rentan di Indonesia’, Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia : JKKI, 9(2), pp. 61–67. doi: 10.22146/jkki.55575.

Davanzo, R. et al. (2020) ‘Breastfeeding and coronavirus disease-2019: Ad interim indications of the Italian Society of Neonatology endorsed by the Union of European Neonatal & Perinatal Societies’, Maternal and Child Nutrition, 16(3), pp. 1–8. doi: 10.1111/mcn.13010.

Dimopoulou, D. et al. (2020) ‘Breastfeeding during the novel coronavirus (COVID-19) pandemic: guidelines and challenges’, Journal of Maternal-Fetal and Neonatal Medicine, 0(0), pp. 1–7. doi: 10.1080/14767058.2020.1838481.

Fauzia, S., P, D. R. and Widajanti, L. (2016) ‘Hubungan Keberagaman Jenis Makanan Dan Kecukupan Gizi Dengan Indeks Massa Kerja Puskesmas Kedungmundu Kota Semarang Tahun 2016’, Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro, 4(3), pp. 233–242.

Fitri, M., Zuraini and Indani (2017) ‘Analisis Kecukupan Gizi Ibu Menyusui Di Desa Aneuk Paya Kecamatan’, Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, 2, pp. 13–21. Available at: http://www.jim.unsyiah.ac.id/pkk/article/view/9704/3959.

Gray, K. J. et al. (2021) ‘Coronavirus disease 2019 vaccine response in pregnant and lactating women: a cohort study’, American Journal of Obstetrics and Gynecology, 225(3), pp. 1–17. doi: 10.1016/j.ajog.2021.03.023.

INDONESIA, K. K. R. (2020) ‘Panduan Gizi Seimbang Pada Masa Pandemi COVID-19’, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, p. 31.
Juniar, Tesanika, Laksmi Widajanti, R. A. (2016) ‘Hubungan Penerapan Prinsip Pedoman Gizi Seimbang Dengan Status Gizi Mahasiswa S1 Departemen Ilmu Gizi Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro Semarang’, Jurnal Kesehatan Masyarakat, 4(4), pp. 561–570. doi: https://doi.org/10.14710/jkm.v4i4.14287.

Kementerian Kesehatan RI (2015) ‘Inilah Sepuluh Manfaat ASI’, Kementrian Kesehatan RI, p. 1. Available at: http://www.depkes.go.id/development/site/depkes/pdf.php?id=1-16100600005.

Kusparlina, E. P. (2020) ‘Hubungan Antara Asupan Nutrisi dengan Kelancaran Produksi Asi pada Ibu yang Menyusui Bayi Usia 0-6 Bulan’, Jurnal Delima Harapan, 7(2), pp. 113–117. doi: 10.31935/delima.v7i2.103.

Laswati, D. T. (2019) ‘Masalah Gizi Dan Peran Gizi Seimbang’, Agrotech : Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian, 2(1), pp. 69–73. doi: 10.37631/agrotech.v2i1.12.

Pusporini, A. D., Pangestuti, D. R. and Rahfiludin, M. Z. (2021) ‘Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Praktik ASI Eksklusif di Daerah Pertanian Kabupaten Semarang (Studi pada Ibu yang Memiliki Bayi Usia 0−6 Bulan)’, Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 20(2), pp. 83–90. doi: 10.14710/mkmi.20.2.83-90.

Putriningtyas, N. D. and Hidana, R. (2016) ‘Pemberian Sari Kurma pada Ibu Menyusui Efektif Meningkatkan Berat Badan Bayi Usia 0-5 Bulan (Studi di Kota Semarang)’, Jurnal Medika Respati, 11(3), pp. 65–74. doi: 10.35842/mr.v11i3.115.

Rahma, A. and Baskari, P. S. (2019) ‘Pengukuran Indeks Massa Tubuh, Asupan Lemak, Dan Asupan Natrium Kaitannya Dengan Kejadian Hipertensi Pada Kelompok Dewasa Di Kabupaten Jombang’, Ghidza Media Journal Oktober 2019, 1(1), pp. 53–62. doi: http://dx.doi.org/10.30587/ghidzamediajurnal.v1i1.1080.

Rindiani and Hartatik, S. (2020) ‘Patterns of Food Consumption and Food Intake of Poor Residents in Silo District, Jember Regency’, 20, pp. 13–18. doi: 10.25047/jii.v20i1.1937.

Rofiana, A. R., Pradigdo, S. F. and Pangestuti, D. R. (2021) ‘Hubungan Keragaman Pangan dengan Kecukupan Gizi dan Status Gizi Ibu Menyusui di Daerah Pertanian Kecamatan Karangreja Kabupaten Purbalingga’, Jurnal Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 20(5), pp. 300–307. doi: 10.14710/mkmi.20.4.300-307.

Savitri, N. P. H. and Retnowati, M. (2020) ‘Hubungan Faktor-Faktor Yang Relevan Pada Kondisi Kelelahan Ibu Rumah Tangga Yang Menyusui Bayi 0-12 Bulan Di Wilayah Kotatip Cilacap’, XVI(2), pp. 61–77.

Syafiq, A., Fikawati, S. and Widiastuti, R. (2015) ‘Energy Consumption during Lactation and Duration of Breastfeeding At Puskesmas
Margajaya Bekasi City in 2014’, Makara Journal of Health Research, 19(2), pp. 81–86. doi: 10.7454/msk.v19i2.5419.

Syukur, N. A., Widyani Utami, H., & Wahyutri, E. (2018) ‘Hubungan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Menyusui Dengan Kualitas Protein Air Susu Ibu Di Wilayah Kerja Puskesmas Sei Kapih Samarinda Ilir’, Proceeding of International Midwifery Scientific Conference, p. 163.

Tuwu, D. (2020) ‘Kebijakan Pemerintah Dalam Penanganan Pandemi Covid-19’, Journal Publicuho, 3(2), p. 267. doi: 10.35817/jpu.v3i2.12535.

Wardana, R. K., Widyastuti, N. and Pramono, A. (2018) ‘Hubungan Asupan Zat Gizi Makro dan Status Gizi Ibu Menyusui dengan Kandungan Zat Gizi Makro pada Air Susu Ibu (ASI) di Kelurahan Bandarharjo Semarang’, Journal of Nutrition College, 7(3), pp. 107–113. doi: 10.14710/jnc.v7i3.22269.

Wardani, Y. S., Megawati, G. and Herawati, D. M. D. (2021) ‘Asupan Gizi Dan Pola Makan Ibu Menyusui Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Upt Puskesmas Ibrahim Aji Kota Bandung’, Gizi Indonesia, 44(1), pp. 65–76. doi: 10.36457/gizindo.v44i1.456.

WHO (2020) ‘Considerations for quarantine of individuals in the context of containment for coronavirus disease ( COVID-19 )’, Who, (February), pp. 3–5.

Wijayanti, E. and Zulkarnain, Z. (2021) ‘Pengaruh Asupan Zat Gizi Da N Jamu Pelancar Air Susu Ibu ( ASI ) Terhadap Kadar Zat Besi ( Fe ) Asi Ibu Menyusui The Effect of Maternal Nutritional Intake in Breastfeeding and Galactogogum Jamu on Breastmilk Iron ( Fe ) Level’, Indonesian Journal of Micronutrient, 12(2), pp. 107–118. doi: https://doi.org/10.22435/mgmi.v12i2.3926.

Williams J, Namazova-Baranova L, Weber M, Vural M, Mestrovic J, Carrasco-Sanz A, Breda J, Berdzuli N, P.-M. M. (2020) ‘The Importance of Continuing Breastfeeding during Coronavirus Disease-2019: In Support of the World Health Organization Statement on Breastfeeding during the Pandemic’, The Journal of Pediatrics, 223(2017), pp. 234–236. doi: 10.1016/j.jpeds.2020.05.009.

Yaneli, N., Fikawati, S., Syafiq, A., & Gemily, S. C. (2021) ‘Faktor yang Berhubungan dengan Konsumsi Energi Ibu Menyusui Di Kecamatan Cipayung , Kota Depok , Indonesia’, Amerta Nutrition, 5(1), pp. 84–90. doi: 10.20473/amnt.v5i1.2021. 84-90.

Downloads

Published

2023-02-12

How to Cite

Davidson, S. M., Renyoet, B. S. . and Ningshy, F. K. (2023) “Gambaran Kecukupan Gizi Ibu Menyusui di Puskesmas Kalicacing Kota Salatiga pada Masa Pandemi COVID-19: Overview of Nutritional Adequacy of Breastfeeding Mothers at Kalicacing Health Center Salatiga City During The COVID-19 Pandemic”, JURNAL GIZI DAN KESEHATAN, 15(1), pp. 140–150. doi: 10.35473/jgk.v15i1.380.